Tag results:

Yonif 725/Woroagi

spot_imgspot_img

Hadir Di Tengah Masyarakat, Satgas Pamtas Yonif 725/Woroagi Bantu Bangun Rumah Warga di Perbatasan.

harapannya kegiatan teritorial yang rutin dilaksanakan di daerah binaan, akan terus mempererat tali silaturahmi, kebersamaan dan kedekatan antara TNI dengan masyarakat di wilayah perbatasan yang telah terjalin selama ini serta membantu mengatasi kesulitan masyarakat binaan.

Satgas Pamtas Yonif 725/Woroagi Serbu Dapur Warga Kampung Kamka di Perbatasan.

program teritorial akan terus dilaksanakan demi membantu ekonomi masyarakat, dengan adanya kegiatan ini merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, selain sebagai bukti nyata baik antara Anggota Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 725/Wrg dengan masyarakat di wilayah perbatasan RI-PNG (Republik Indonesia - Papua New Guinea).

Anggota Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 725/Wrg, Pos Koki B/Mindiptana Bagikan Bubur Kacang Ijo Tingkatkan Kualitas Gizi Generasi Muda anak Perbatasan.

hal ini merupakan bentuk kedekatan dan kepedulian Prajurit Yonif 725/Wrg dengan anak2 Di kampung Osso. Mereka (anak2) setiap hari menempuh jarak 4 km untuk menuju Sekolahnya dan Pos Koki B Mindiptana adalah tempat persinggahan mereka. Kegiatan penambahan gizi berupa bubur kacang hijau akan dilaksanakan setiap minggunya

Gandeng Puskesmas, Polsek dan Koramil Waropko, Satgas Yonif 725/Woroagi Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Kami sangat berterimakasih dan bersyukur karena kegiatan ini sangat bermanfaat bagi kami khususnya pemuda Kp. Waropko, kami akan selalu mendukung karena kami yakin semua yang dilakukan demi kebaikan dan kemajuan kampung kami

Tingkatkan Mutu Pendidikan, Satgas Pamtas Yonif 725/Wrg membantu Pembangunan Rumah Belajar di Daerah Ujung Perbatasan.

Dengan Pembuatan rumah Baca ini mampu menumbuhkan semangat belajar dan kreativitas anak-anak dengan tidak mengganggu jam pelajaran disekolah Harapan Masyarakat semoga nantinya Putra putri kampung kombut ini dapat meraih cita-cita yang mereka inginkan di masa yang akan datang

Tingkatkan Perekonomian Masyarakat di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonif 725/Wrg membantu Masyarakat dalam Pemanfaatan Kayu Mentah Menjadi Bahan Siap Pakai.

semoga dalam kegiatan ini dapat menciptakan lapangan pekerjaan bagi masyarakat di perbatasan dalam pengolahan kayu mentah serta meningkatkan keterampilan dan menjadikan masyarakat mandiri dengan memanfaatkan sumber daya alam yang ada, sehingga dapat membantu untuk meningkatkan perekonomian keluarga.

Popular

spot_img