Tag results:

TNI AD Mengabdi dan Membangun Bersama Rakyat

spot_imgspot_img

Pangdam XIV/Hsn: Werving Caba PK TA. 2021 harus Jujur dan Bersih

"Laksanakan semuanya sesuai prosedur dan aturan serta berikan tugas pengabdian yang terbaik untuk TNI AD," pungkas Mayjen Moch. Syafei K.

Evaluasi Werving, Korem 143/HO Gelar Vicon Bersama Jajaran

Kendari - Untuk mendapatkan prajurit TNI AD yang terbaik dalam pelaksanaan werving Caba PK TA. 2021, Danrem 143/HO, Brigjen TNI Jannie Aldrin Siahaan, menggelar evaluasi secara langsung dan virtual bersama satuan...

Rizqan Ardha Nurwandy Calon Taruna Akmil, “Saya Akan Datang dengan Baju Taruna ke Makam Ayah!”

Saya harus menjadi pemimpin yang jujur seperti pesan ayah saya, saat ini tugas saya adalah menjaga keluarga besar saya yaitu Ibu dan Adik karena mereka hanya punya saya sekarang

Dandim Pimpin Upacara Pemakaman Anggota Kodim 1417/Kendari

Tentunya kepergian almarhum membuat sedih yang mendalam bagi kita semua terlebih bagi keluarganya. Namun hendaknya kesedihan itu jangan sampai berlarut-larut akan tetapi marilah kita mendoakan semoga almarhum diampuni segala dosa-dosanya

Tutup Latihan Tempur, Yonif 725/WRG Bagikan Bansos Dan Karya Bakti

Ini sesuai dengan arahan Kasad Jenderal TNI Andika Perkasa dan juga Pangdam XIV/Hsn Mayjen TNI Moch. Syafei Kasno..dimanapun kita berada jangan menjadi beban masyarakat karena justru keberadaan kita harus membantu kesulitan yang dihadapi saudara-saudara kita

Latihan dan Gelar Vaksin, Yonif 725/Wrg Bantu Masyarakat Konut Hadapi COVID 19

Khususnya mereka yang berada di Konawe Utara yang jadi tempat latihan. Semoga bisa membantu masyarakat yang mengalami kesulitan untuk datang ke Rumah Sakit

Popular

spot_img