Kendari – Danrem 143/HO Brigjen TNI Yufti Senjaya S.E., M.Si menyambut Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H., dan Ketua Persit Chandra Kirana PD XIV/Hasanuddin Ny. Amelia Andi Muhammad melaksanakan kunjungan kerja di Korem 143/HO.

Hal ini dikatakan oleh Plh Kapenrem 143/HO Letda Inf Rusmin Ismail dalam rilisnya, Kendari, Sultra Sabtu(12/3/2022)

Dalam kunjungannya perdanaya di Korem 143/HO Pangdam melakukan tatap muka dihadapan ratusan prajurit dan PNS serta Ibu Persit Kartika Chandra Kirana Korem Kendari di Aula Makorem 143/HO

“Kita sebagai prajurit harus selalu bersyukur ingat kita tidak selamanya seperti ini, besok atau lusa atau kapan kita akan kembali kepada asalnya, artinya yang di berikan Allah SWT adalah karunia patut disyukuri diberikan kesehatan lahir maupun batin,” ucap Pangdam.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini